Saturday, May 13, 2017

Mengubah smartphone menjadi Samsung Galaxy S7 Edge

Mengubah smartphone menjadi Samsung Galaxy S7 Edge, Siapa yang tidak menginginkan mempunyai Gadged dengan layar keren dan Ram 4GB, mendukung jaringan 4G yang super cepat yang di lengkapi dengan sistem operasi android marsmallow, harga barunya pun menyentuh nominal Rp 7 juta, tapi sabar ya brow, keistimewaan itu semua bisa kamu dapatkan dengan membelinya langsung.

Pada kesempatan ini memang saya sengaja membuat artikel yang di beri judul Mengubah smartphone menjadi Samsung Galaxy S7 Edge, yang saya maksud di sini bukanlah tentang merubah sistem operasi atau perangkat lunak, tapi hanya mengubah pada tampilan sehingga menyerupai gadget canggih tersebut. Karena rasa ingin memiliki yang besar membuat saya berfikir cara mengubah perangkat yang saya miliki saat ini hingga menjadi seperti hp yang di idamkan.
laucher samsung galaxy s7
Untuk melakukan hal itu kamu memerlukan bantuan dari aplikasi pihak ke tiga, Tema Samsung S7 namanya, theme keren ini bisa kamu download di play store, baik versi  beta maupun versi pro dari developer bernama Best For Phone.

Temukan banyak Koleksi tema lebih dari selusin kategori baik gambar 3D, kartun, teknologi, bisnis, dasar, modis, hewan ternak, tema DIY, dan sebagainya, semua sangat  mengagumkan, Semua yang Anda butuhkan dapat ditemukan di sini.

Setelah terpasang di android kamu, buka dan akan tampil sesuai dengan image di bawah ini.
Samsung Galaxy S7 Edge
Tekan tombol "Install" kemudian kamu akan di bawa lagi untuk download file tambahan berupa laucher (CM Launcher), download saja file tersebut dan kamu akan dapat menikmati langsung thema super keren selayaknya Samsung Galaxy S7 Edge.

Lihat sample dari screen shoot tema ini yang saya pasang pada perangkat andromax R2 :

Samsung Galaxy S7 Edge

Samsung Galaxy S7 Edge

Samsung Galaxy S7 Edge

Bagaimana? Keren bukan? Semoga artikel  Mengubah smartphone menjadi Samsung Galaxy S7 Edge, Terimakasih telah mampir semoga bermanfaat.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon